Reporter: Jecko Poetnaroeboen
Editor: Wiratno
MEDIAWARTANASIONAL.COM – Maluku Tenggara – Jembatan yang menghubungi Desa Rumadian Kecamatan Manyeu dan desa Dian Darat Kecamatan Hoat Sorbay,kabupaten Maluku Tenggara, kembali Ambruk hingga patah.
Baca Juga:
Menurut warga,desa debut Poli Letsoin kepada MWN (Media Warta Nasional), mengatakan kejadian jembatan Ambruk hingga patah ini terjadi pada selasa (11/3) sekitar pukul 05:00 wit,disaat warga masih tidur,namun ketika mendengar akibat bunyi Jembatan Ambruk warga kaget, hingga bangun.
Letsoin menambahkan,saat kejadian jembatan ambruk,ada 1 mobil penumpang yang melewati jembatan,membawah penupang Pasar dari desa Dian Darat,dan mobil tersebut.ikut jatuh dengan jembatan, namun mobil tidak sempat jatuh ke laut,karena tertahan oleh rangka jembatan, sehingga penumpang selamat dan masyarakat berhasil evuakuasi mobil tersebut,dan tidak ada korban luka ,namun.hanya barang jualan penumpang yang jatuh dan berhamburan di jembatan.
” jadi sekitar jam 5 pagi tadi jembatan
ini ambruk hingga patah ,pas ambruk itu ada mobil.penumpang dari dian darat lewat,langsung jatuh mobil,penpang dan sopir selamat ,warga rumadian dan debut, rame – rame tarik mobil naik,” kata Poly.”
Poli Letsoin, juga meminta kepada pemerintah kabupaten Maluku Tenggara dan pemerintah Propinsi Maluku,agar jembatan tersebut,jangan di perbaiki yang rusak saja,tapi kiranya di bangun jembatan yang baru,karena jembatan tersebut,sudah yang.ke tiga kali ambruk dan sudah sangat lama.
” saya duga ambruk.karena rangka. jembatan ini sudah sangat lama dan karat,jadi kami minta kepada pemda Malra dan Maluku,agar jembatan.ini jangan di rahab,tapi di bangun.baru,” tegas Letsoin.”
Poly Letsoin.menambahkan Jembatan yang ambruk ini,juga .mengakibatkan,pipa Air PDAM ke kota langgur patah.
Informasi yang di.himpun MWN,jembatan ini,sudah tiga kali ambruk,yaitu pada tahun 2019,desember 2024,dan maret 2025 ini,selain itu juga rangka.jembatan ini sudah sangat lama usianya, karena jembatan tersebut merupaka bekas jembatan Usdek,yang menghubungi pulau kei kecil Maluku Tenggara dan pulau Dulah kota Tual.
Selain itu jembatan ini adalah jembatan Penghubung antar desa – desa yang ada di kecamatan Manyeu,dengan kecamatan Hoat Sorbay dan Kecamatan Kei Kecil Barat kabupaten Maluku Tenggara.